permasalahan karir

permasalahan yangsangat sering terjadi apabila seorangsalah dalam menentukan apa yang akan dia pilih dan dia  jalani  di dalam menuju cita-citanya adalah penyesalan dan kurang berhasil di dalam menjalanipilihannya itu. Misalnya sana anak SMP yang setelah lulus dari SMP harus melanjutkan sekolahnya entah ke SMA atau ke SMK. banyaknye pertimbangan yang harus dipikirkan untuk menentukan pilihan, seperti halnya setelah SMA/SMK dia harus kemana, mau jadi apa, apa yang dia dapat dari jurusan tersebut. sering kali seorang anak setelah lulus dar SMP akan melanjutkan sekolahnya hanya mengikuti teman-temannya saja, kemana temannya kesana mereka ikut. dan pada akhirnya mereka akan menyesal karena memilih jurusan tidak dengan pertimbangan yang matang. untuk menghindari permasalahan seperti itu hendaknya seorang siswa harus mengetahui apa minatnya, apa bakatnya, mau kemana tujuannya setelah ia menyelesaikan studynya di sekolah.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar